Pada pertemuan pertama
matakuliah softsklill dosen memberikan tugas, yaitu membuat reportase tentang
koperasi. Dan saya menemui penanggung jawab koperasi dan bertanya seputar
koperasi, dan hasil wawancara itu adalah,,.
R : saya
PJ : penanggung jawab koperasi
PJ : penanggung jawab koperasi
·
R :
Apa koperasi menurut anda ?
·
PJ :
koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan badan hokum koperasi dengan
melandaskan kegiatan melandaskan kegiatan berdasarkan prinsip koperasi sebagai
gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan kekeluargaan
·
R :
Apa tujuan dari koperasi ?
·
PJ :
Memberikan pinjaman yang layak, cepat, dan terarah,
Membantu
rakyat yang membutuhkan untuk berwirausaha.
·
R :
kapan koperasi ini didirikan ?
·
PJ :
24 September 1988
·
R :
berapa banyak anggota di koperasi ini ?
·
PJ :
Kurang lebih sekitar 6120 orang.
·
R :
Berapa kali koperasi ini dapat memberikan pinjaman kepada anggotanya ?
·
PJ :
Tidak dibatasi tapi, syarat dan ketentuanya masih dapat terpenuhi dan tidak ada
masalah.
·
R :
Apa saja jaminan pada setiap pinjaman ?
·
PJ :
Jaminannya bermacam –macam, ada BPKB motor atau mobil dan sertifikat rumah.
·
R :
Bagaimana cara nya untuk menjadi anggota di koperasi ini ?
·
PJ :
Caranya hanya dengan menggumpulkan fotocopy KTP dan KK
Inilah hasil dari reportase/ wawancara koperasi
saya, apabila ada salah kata mohon maaf karena masih banyak kekurangannya.
Dibuat Oleh : Isrina Ramadhania
2EB11
23211743
Tidak ada komentar:
Posting Komentar